SiPen News

6/recent/ticker-posts

Latihan Soal Materi Kelas 3 Tema 6 Subtema 3 Pembelajaran 3 dan 4

Daftar Isi [Tampil]

     Latihan Soal Materi Kelas 3 Tema 6 Subtema 3 Pembelajaran 3 dan 4

    A. Ayo, isikan dengan jawaban yang jelas dan tepat!

    1. Gerakan angin bisa dimanfaatkan sebagai energi alternatif.

        Arti kata bercetak miring adalah ....

    2. Untuk penerangan, manusia membutuhkan energi ....

    3. Memberi warna pada gambar dekoratif akan membuat gambar semakin ....

    4. Setelah tanggal kadaluarsa makanan akan menjadi ....

    5. Di sekitar SD Karangan udara terasa panas karena pohon-pohon besar telah ditebangi. Mira dan Ayu adalah murid SD Karangan. Kewajiban yang harus dilakukan Mira dan Ayu adalah ....

    B. Ayo, menjawab dengan jelas dan tepat!

    1. Salah satu unsur seni rupa adalah garis. Jelaskan pengertian garis!

    2. Jelaskan fungsi karya dekoratif!

    3. Bagaimana posisi awal menirukan gerakan kincir angin/air?

    4. Mengapa sebelum membeli makanan kaleng kita harus memperhatikan tanggal kadaluarsa dulu?

    5. Sebutkan contoh hak terhadap lingkungan!

    Posting Komentar

    0 Komentar