SiPen News

6/recent/ticker-posts

Latihan Soal Materi Kelas 3 Tema 6 Subtema 1 Pembelajaran 4

Daftar Isi [Tampil]

      Latihan Soal Materi Kelas 3 Tema 6 Subtema 1 Pembelajaran 4

    Ayo, isikan dengan jawaban yang jelas dan tepat!

    1. Angin terjadi jika ada perbedaan ....

    2. Sumber energi angin dapat dimanfaatkan dalam kehidupan kita. Angin juga dapat diubah menjadi energi listrik. Angin atau bayu memiliki energi kinetik yang daoat menggerakkan kincir. Kincir tersebut disebut kincir angin. Di Indonesia tenaga listrik yang dihasilkan oleh angin disebut PLTB yang berada di Sulawesi Selatan.

    Sumber energi yang dapat menggerakkan kincir angin adalah ....

    3. Informasi yang terdapat pada paragraf tersebut adalah ....

    4. Kewajiban kita terhadap lingkungan adalah .... kebersihan lingkungan.

    5. Limbah rumah tangga yang berupa plastik sebaiknya ....

    Ayo, menjawab dengan jelas dan tepat!

    1. Bagaimana cara menggunakan tonkat berpita pada senam irama?

    2. "Sumber energi angin lebih ramah lingkungan karena tidak menimbulkan limbah yang mengotori lingkungan." Apa arti yang bercetak miring pada kalimat tersebut?

    3. Buatlah kalimat dengan kata "suhu"!

    4. Sebutkan contoh kewajiban di rumah terkait pemanfaatan sumber energi!

    5. Bagaimana cara melaksanakan kewajiban?

    Posting Komentar

    0 Komentar